Persiapan Belajar Tatap Muka,Kepala SDN 256 Benteng Jati Gelar Sosialisasi Bersama Orang Tua Murid


 

INTEL-POS. --Sosialisasi bersama orang tua murid tentang pelajaran tatap muka di sekolah yang di laksanakan di SDN 256 Benteng Jati Kecamatan Liliriaja Kabupaten Soppeng,Kamis (19/11/2020)


Dari hasil pertemuan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Soppeng pada tanggal 11 November,maka di undang para orang tua murid untuk persiapan sistem belajar tatap muka di Sekolah.


Sementara itu Kepala Sekolah SDN 256 benteng jati bapak Suwardi,S.pd.,M.Si menjelaskan bahwa dari hasil pertemuan kepala dinas pendidikan dan kebudayaan kabupaten soppeng,Kami melakukan sosialisasi terlebih dahulu sebelum diterapkannya proses belajar mengajar tatap muka di sekolah,”pungkasnya


Turut hadir Pengawas Lilirilau Wilayah 2 juga selaku ketua Komite dan Kordinator UPTD,dalam kata sambutannya mengatakan bahwa sebelum melakukan belajar mengajar tatap muka di sekolah tentu sudah memenuhi protokol kesehatan.


Lanjut,Pengawas juga menyampaikan himbauannya kepada orang tua siswa bahwa sebelum mengusulkan  pembelajaran tatap muka tentu kita akan menandatangani surat pernyataan dan ketika nanti mengikuti pelajaran tatap muka harus taati protokol kesehatan pakai masker,jaga jarak dan hindari tempat kerumunan, jelasnya

(Ros)

Lebih baru Lebih lama

نموذج الاتصال